Friday, December 18, 2009

Mengatur Jam dan Tanggal Sistem di Linux

Perintah date selain digunakan untuk melihat jam dan tanggal, juga dapat digunakan untuk mengatur/setting jam dan tanggal sistem. Untuk mengaturnya cukup pastikan anda sudah login sebagai root atau mempunyai akses super user dengan menggunakan perintah sudo.



Bentuk dasar :

# date MMDDhhmmYYYY.ss

MM bulan (1-12)
DD tanggal (1-31)
hh jam (0-23)
mm menit (0-59)
YYYY tahun

Contoh :

# date 072909202009

Catatan penulisan detik opsional atau tidak wajib diketikkan.



1 comments:

Anonymous said...

gak jelas banget sih...

Post a Comment

Tips-Trik Maksimalkan Windows?
Klik di sini